Kapolda Papua Barat Ungkap Beberapa Lokasi Rawan Saat Pemilu, Akan Perkuat Personel

Date:

Kapolda Papua Barat Ungkap Beberapa Lokasi Rawan Saat Pemilu, Akan Perkuat Personel

Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johny Edizon Isir mengatakan akan melakukan antisipasi terhadap adanya sejumlah daerah rawan saat Pemilu 2024. Beberapa daerah itu adalah Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya, beberapa distrik di Fakfak, dan Teluk Bintuni, Papua Barat Daya.

Di lokasi-lokasi rawan gangguan Kamtimbas, Kapolda akan melakukan penambahan personel. “Pasti akan ada penebalan personel, namun sedang kita kalkulasi dan rasionalisasi kembali jumlah personelnya,” kata dia pada Kompas.com, Senin (8/1/2024).

Kapolda juga mengingatkan personel Polda Papua Barat melaksanakan tugas pengamanan Pemilu 2024 dengan penuh integritas dan kesetiaan. Hal ini ditegaskan saat memimpin apel perdana di Mapolda Papua Barat, Senin (8/1/2024). “Saya mengingatkan ada beberapa pantangan tugas saat ini dilakukan yang akan kita hadapi. Pertama pengamanan pelaksanaan agenda nasional Pemilu 2024 saat ini kita menggelar operasi Mantap Brata Mansinam 2024, khusus untuk anggota melaksanakan tugas pengamanan suatu kehormatan, laksanakan dengan penuh integritas dan kesetiaan,” kata dia.

Ia meminta anggotanya harus bisa memastikan setiap tahapan Pemilu berlangsung aman. “Setiap tahapan penyelenggaraan Pemilu bisa berjalan dengan aman lancar dan tentu situasi tetap damai dan kondusif ditandai dengan aktivitas masyarakat di berbagai aspek tetap berlangsung,” jelas Kapolda.

The post Kapolda Papua Barat Ungkap Beberapa Lokasi Rawan Saat Pemilu, Akan Perkuat Personel appeared first on Sapulidi.

from Sapulidi https://ift.tt/vMVOhmX
https://ift.tt/JRjMrgP
via Pakar SEO

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Disaat  Tangis Penyandang Disabilitas Ini Pecah dalam Pelukan Polisi

Disaat  Tangis Penyandang Disabilitas Ini Pecah dalam Pelukan Polisi Blitar – Para undangan yang hadir di Pendopo Ronggo Hadinegoro Pemkab Blitar terpana. Seorang wanita difabel tiba-tiba bicara lantang soal kepedulian Kapolres Blitar. Saking semangatnya dia bercerita, tubuhnya lemah dan terkulai lemas merosot dari kursi rodanya. Walaupun begitu, dia tetap semangat bercerita, bagaimana AKBP Budi Hermanto […]

Momen Haru Disaat Kaum Disabiltas Berdoa Untuk Kesuksesan Karir Polisi Langka Kombes Pol Budi Hermanto

Momen Haru Disaat Kaum Disabiltas Berdoa Untuk Kesuksesan Karir Polisi Langka Kombes Pol Budi Hermanto Langkah AKBP Budi Hermanto untuk mengemban jabatan baru sebagai Wadirresnarkoba Polda Kalsel, terasa berat. Bukan tak amanah, namun begitu banyak kenangan yang harus ditinggalkan di Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Meski hanya menjabat empat bulan sebagai Kapolres Blitar, sosok Buher, sapaan […]

Peduli Disabilitas Gubernur Jatim Berikan Penghargaan Buat Kombes Pol Budi Hermanto saat Jabat Kapolresta Malang Kota

Peduli Disabilitas Gubernur Jatim Berikan Penghargaan Buat Kombes Pol Budi Hermanto saat Jabat Kapolresta Malang Kota Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat memberikan penghargaan kepada Kapolresta Malang Kota Kombes Pol Budi Hermanto sebagai salah satu sosok yang peduli terhadap disabilitas di Unggul Cemara Ballroom Malang, Kamis (8/12/2022). (Foto: Dok. Humas Polresta Malang Kota) JATIMTIMES […]

Kisah Persahabatan Seorang Bocah dengan Kombespol Budi Hermanto

Kisah Persahabatan Seorang Bocah dengan Kapolresta Malang Kota (Foto: istimewa)   Takdir kehidupan sudah digariskan oleh sang pencipta. Sebagai manusia hanya bisa berusaha dan berdoa agar hidupnya lebih baik dan bermakna. Karena setiap kesuksesan tidak akan ada hasil yang menghianati proses. Sebuah doa dan usaha yang dilakukan seseorang dengan tulus pasti akan berbuah manis. Hal […]