Baksos Polri Presisi di Batuceper Tangerang, Kapolres Sampaikan Pesan Pemilu Damai 2024

Date:

Baksos Polri Presisi di Batuceper Tangerang, Kapolres Sampaikan Pesan Pemilu Damai 2024

Pemilu Damai, Kapolres Metro Tangerang Kota Gelar Bakso Polri Presisi di Batuceper

KOTA TANGERANG, – Kapolres, Kombes Pol Zain Dwi Nugroho bersama Pejabat Utama (PJU) Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya menyerahkan bantuan sosial (bansos) berupa paket sembako ke warga yang membutuhkan di RW 01, Kelurahan Kebon Besar, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang. Jum’at (22/12/2023)

Penyerahan bansos itu dilaksanakan Kapolres dan jajaran usai melaksanakan salat Jum’at Keliling di wilayah hukum Polres Metro Tangerang Kota, dimana kehadiran polisi untuk mendengar, mencatat serta memberi solusi setiap aspirasi masyarakat.

Zain mengungkapkan, Kegiatan bakti sosial polri presisi ini merupakan program prioritas Kapolri Presisi (Prediktif, Responsibiitas, Transparan dan Berkeadilan) serta menjaga situasi Kamtibmas menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Bansos itu juga sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat.

“Bahwa, pembagian bansos Polri Presisi untuk Negeri Operasi Mantap Brata Cooling System itu dalam rangka memelihara Kamtibmas menuju Pemilu Damai 2024,” jelasnya.

Lanjut Kapolres, pelaksanaan kegiatan pembagian Bansos Polri Presisi tersebut menyasar kepada masyarakat yang kurang mampu dan anak yatim yang membutuhkan. Pendataan dilakukan sebelumnya melalu bhabinkamtibmas maupun polisi RW agar tepat sasaran di wilayah hukum polres metro Tangerang Kota.

“Kita (Polisi) berharap dan bersama. Masyarakat khususnya di wilayah hukum polres metro Tangerang Kota terus menjaga Kamtibmas menuju pemilu damai tahun ini, perbedaan pilihan bukanlah penghalang dalam menjaga persaudaraan, persatuan dan kesatuan,” tandasnya.

Dengan adanya pembagian bantuan sosial dilaksanakan oleh polri, kata Zain, kiranya dapat membantu dan meringankan beban ekonom masyarakat bagi yang menerimanya dan bermanfaat untuk keluarga.

“Kami hadir di tengah-tengah sebagai pelayan, pelindung dan pengayom masyarakat. Semoga ini sedikit dapat meringankan masyarakat yang menerimanya,” pungkasnya.

The post Baksos Polri Presisi di Batuceper Tangerang, Kapolres Sampaikan Pesan Pemilu Damai 2024 appeared first on Sapulidi.

from Sapulidi https://ift.tt/cyguKw8
https://ift.tt/SJAmvs2
via Pakar SEO

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Disaat  Tangis Penyandang Disabilitas Ini Pecah dalam Pelukan Polisi

Disaat  Tangis Penyandang Disabilitas Ini Pecah dalam Pelukan Polisi Blitar – Para undangan yang hadir di Pendopo Ronggo Hadinegoro Pemkab Blitar terpana. Seorang wanita difabel tiba-tiba bicara lantang soal kepedulian Kapolres Blitar. Saking semangatnya dia bercerita, tubuhnya lemah dan terkulai lemas merosot dari kursi rodanya. Walaupun begitu, dia tetap semangat bercerita, bagaimana AKBP Budi Hermanto […]

Momen Haru Disaat Kaum Disabiltas Berdoa Untuk Kesuksesan Karir Polisi Langka Kombes Pol Budi Hermanto

Momen Haru Disaat Kaum Disabiltas Berdoa Untuk Kesuksesan Karir Polisi Langka Kombes Pol Budi Hermanto Langkah AKBP Budi Hermanto untuk mengemban jabatan baru sebagai Wadirresnarkoba Polda Kalsel, terasa berat. Bukan tak amanah, namun begitu banyak kenangan yang harus ditinggalkan di Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Meski hanya menjabat empat bulan sebagai Kapolres Blitar, sosok Buher, sapaan […]

Peduli Disabilitas Gubernur Jatim Berikan Penghargaan Buat Kombes Pol Budi Hermanto saat Jabat Kapolresta Malang Kota

Peduli Disabilitas Gubernur Jatim Berikan Penghargaan Buat Kombes Pol Budi Hermanto saat Jabat Kapolresta Malang Kota Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat memberikan penghargaan kepada Kapolresta Malang Kota Kombes Pol Budi Hermanto sebagai salah satu sosok yang peduli terhadap disabilitas di Unggul Cemara Ballroom Malang, Kamis (8/12/2022). (Foto: Dok. Humas Polresta Malang Kota) JATIMTIMES […]

Kisah Persahabatan Seorang Bocah dengan Kombespol Budi Hermanto

Kisah Persahabatan Seorang Bocah dengan Kapolresta Malang Kota (Foto: istimewa)   Takdir kehidupan sudah digariskan oleh sang pencipta. Sebagai manusia hanya bisa berusaha dan berdoa agar hidupnya lebih baik dan bermakna. Karena setiap kesuksesan tidak akan ada hasil yang menghianati proses. Sebuah doa dan usaha yang dilakukan seseorang dengan tulus pasti akan berbuah manis. Hal […]