Terbaru, ETLE Nasional Polda Sulsel Telah Terintegrasi dengan Perangkat Tekhnologi Pemda Prov Sulsel

Date:

Terbaru, ETLE Nasional Polda Sulsel Telah Terintegrasi dengan Perangkat Tekhnologi Pemda Prov Sulsel

MAKASAR – liputanterkini.co.id | Inovasi terbaru dari Kepolisian Republik Indonesia, Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) yang sering disebut dengan istilah tilang elektronik Polisi Daerah Sulawesi Selatan (Polda Sulsel) kini telah terintegrasi dengan perangkat tekhnologi milik Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan.

Seperti di jelaskan Kombes Pol. Dr. I Made Agus Prasatya, S.I.K., M. Hum, Dirlantas Polda Sulsel, ETLE Nasional Presisi Polda Sulawesi Selatan kini telah terintegrasi dan terhubung dengan sistem jaringan dan perangkat teknologi milik pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Selatan”, ungkapnya. Kamis (24/8/2023).

Adapun jenis pelanggaran yang bisa di tindak oleh Etle mobil perangkat handheld atau handphone, diantaranya tidak memakai helm, boncengan bertiga, melawan arus, pelanggaran rambu di larang parkir dan pelanggaran kasatmata lainnya, tambah Agus Prasatya.

Demi kelancaran pelaksanaannya, Dirlantas Polda Sulsel, KBP. Dr. I Made Agus Prasatya, S.I.K., M. Hum mengadakan pelatihan yang di ikuti perwakilan Satuan Lalu Lintas dari 24 Polres/Polresta jajaran tentang ETLE Mobile Handheld.**
(Red)

from Blogger Polri https://ift.tt/eNGvOJU
via IFTTT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Dukung Program MBG, Polres Jakut Libatkan Tim Dokkes Pastikan Pemenuhan Gizi

Dukung Program MBG, Polres Jakut Libatkan Tim Dokkes Pastikan Pemenuhan Gizi Jakarta – Polres Metro Jakarta Utara mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG) pemerintah pusat. Polres Jakut berkomitmen memastikan kebersihan hingga kandungan gizi menu MBG yang dibagikan. Hal itu diungkapkan Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Erick Frendriz saat kunjungan Menteri Koordinator Bidang Pangan RI Zulkifli […]

Patuh Dicontoh Semangat Dan Semarak Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Negeri

Patuh Dicontoh Semangat Dan Semarak Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Negeri Foto: Alumni Akpol 2000 menggelar reuni perak ke-25 di Semarang, Jawa Tengah. Jakarta – Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 2000 menggelar reuni yang ke-25 tahun. Reuni perak ini menjadi momentum para bhayangkara alumni Akpol 2000 untuk memperkuat persaudaraan dan pengabdian serta bakti […]

Semangat Dan Semarak Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Negeri

Semangat Dan Semarak Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Negeri Foto: Alumni Akpol 2000 menggelar reuni perak ke-25 di Semarang, Jawa Tengah. Jakarta – Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 2000 menggelar reuni yang ke-25 tahun. Reuni perak ini menjadi momentum para bhayangkara alumni Akpol 2000 untuk memperkuat persaudaraan dan pengabdian serta bakti kepada negeri. […]

Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Mengabdi Bersama Kuatkan Komitmen untuk Negeri

Reuni Perak AKPOL 2000 Sanika Satyawada, 25 Tahun Mengabdi Bersama Kuatkan Komitmen untuk Negeri Foto: Alumni Akpol 2000 menggelar reuni perak ke-25 di Semarang, Jawa Tengah. Jakarta – Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 2000 menggelar reuni yang ke-25 tahun. Reuni perak ini menjadi momentum para bhayangkara alumni Akpol 2000 untuk memperkuat persaudaraan dan pengabdian serta bakti […]